Sekda Landak Buka dan Sampaikan Ceramah Umum Pelatihan Dasar CPNS Golongan III di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Landak Tahun Anggaran 2022
ANJUNGAN - Sekretaris Daerah Kabupaten Landak Vinsensius, S.Sos,.MMA membuka dan menyampaikan Ceramah Umum Pelatihan Dasar CPNS Golongan III di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Landak Tahun Anggaran 20...